Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Miraculous Life

Miraculous Life

2025.4.0
33 ulasan
32.7 k unduhan

Lindungi kota Paris dengan Ladybug

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Carlos Martínez
Direviu oleh
Carlos Martínez
Content Team Lead

Miraculous Life adalah game petualangan aksi. Kamu memasuki jagat Ladybug dan harus mencegah kota Paris diserang oleh musuh-musuh menyeramkan. Dalam game ini, kamu harus memanfaatkan potensi Marinette guna mengakhiri kejahatan untuk selamanya.

Di Miraculous Life, grafis 3D yang ada memungkinkanmu melihat perkembangan aksi dari pandangan atas. Untuk memindahkan hero wanita di jalanan ibu kota Prancis ini, cukup ketuk titik mana pun dari jalan itu. Dengan cara ini, kamu dapat dengan mudah memindahkan Ladybug ke mana mau.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Di sepanjang petualangan game, kamu akan menemukan banyak tantangan menarik yang harus diselesaikan. Game ini juga menyertakan item yang dapat dimanfaatkan untuk memperoleh pakaian dan kekuatan baru yang membuat karaktermu makin kuat.

Unduh APK Miraculous Life untuk menikmati game Ladybug yang menarik ini untuk Android. Dengan mengobrol dengan karakter lain, kamu dapat menemukan jawaban atas pertanyaanmu yang membara sambil mengumpulkan benda-benda untuk membantumu menyelesaikan Paris. Semua ini dilakukan sambil terlibat dalam pertempuran sengit melawan musuh dan memecahkan puzzle tak terhitung jumlahnya, yang dirancang untuk menguji keberanianmu.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 5.1 ke atas

Informasi tentang Miraculous Life 2025.4.0

Nama Paket com.budgestudios.googleplay.MiraculousMIR
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Aksi/Petualangan
Bahasa B.Indonesia
45 lainnya
Penerbit Budge Studios
Unduhan 32,730
Tanggal 3 Jul 2025
Rating Konten +3
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

Lihat yang lainnya
xapk 2025.3.0 Android + 5.1 22 Mei 2025
xapk 2025.2.1 Android + 5.1 29 Mar 2025
xapk 2025.2.0 Android + 5.1 9 Mar 2025
xapk 2025.1.0 Android + 5.1 19 Feb 2025
xapk 2024.5.1 Android + 5.1 24 Jul 2024
apk 2024.5.0 Android + 5.1 10 Jun 2024

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Miraculous Life

Penilaian

4.4
5
4
3
2
1
33 ulasan

Komentar

Lihat yang lainnya
fatorangespider73264 icon
fatorangespider73264
4 bulan lalu

Ini adalah permainan yang bagus tetapi kekurangannya adalah hampir semuanya harus dibeli.

Like
Balas
youngyellowbear68703 icon
youngyellowbear68703
7 bulan lalu

Luar biasa

1
Balas
amazingblackmosquito4291 icon
amazingblackmosquito4291
pada 2023

Game ini sangat sangat sangat indah 😍😍

8
Balas
youngsilverswan60206 icon
youngsilverswan60206
pada 2023

Permainan ini sangat bagus.

14
Balas
Ikon Ladybug Adventures World
Platform kumbang bergaya Super Mario
Ikon Ladybug Run 2
Temani Ladybug di petualangan bajak laut ini
Ikon Miraculous Lady bug Adventure Superhero
Ikuti kepik ini dalam sebuah petualangan seru gim platform
Ikon Miraculous Ladybug & Cat Noir
Bergabung dengan Ladybug dan Cat Noir dalam gim endless runner resmi
Ikon Coloring Ladybug & Blackcat
Warnai Ladybug dan kawan-kawannya
Ikon Ladybug Miraculous Piano Tiles Pro
Menekan tuts piano sebisa mungkin demi memecahkan rekor
Ikon Strinova
Penembak orang ketiga anime yang spektakuler
Ikon Project Sekai Colorful Stage Feat. Hatsune Miku
Game ritmik seru yang dibintangi Hatsune Miku
Ikon Genshin Impact
RPG dunia terbuka dengan grafis yang luar biasa
Ikon Blue Archive
RPG seru dengan srikandi bergaya anime
Ikon Zenless Zone Zero
Berjuang di dunia urban New Eridu dan ungkap rahasianya
Ikon Trickcal: Chibi Go
Pertempuran strategis dengan karakter chibi
Ikon Umamusume: Pretty Derby
Versi global dari permainan balap gadis-kuda ini
Ikon Nizhan Future
Memulihkan kedamaian di jagat futuristik ini
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Strinova
Penembak orang ketiga anime yang spektakuler
Ikon Helix Waltz
Pilih gaun cantik untuk tiap pesta dansa
Ikon Ghost Town Adventures
Selamat menikmati mantra-mantra dan sihir yang menarik ini
Ikon Azur Lane
Pertarungan di atas laut yang menegangkan dengan nuansa anime
Ikon PROJECT NET
Sekuat tenaga mencegah destruksi jagat ini
Ikon Punishing: Gray Raven
ARPG spektakuler dalam latar dunia cyberpunk
Ikon Alice Gear Aegis
Perang ruang angkasa bersama karakter anime
Ikon Lara Croft: Relic Run
Gim endless runner Tomb Raider
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon EA Sports FC Mobile Beta
Generasi baru sepak bola hadir di Android
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon Super Bear Adventure
Pulihkan kedamaian di kerajaan hewan dalam permainan platformer 3D ini.
Ikon Block Blast!
Pasangkan setiap kepingan untuk menghilangkan baris dan kolom
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon Free Fire
Battle royale yang lebih cepat dan tidak terlalu menuntut